Tips Merawat Baterai Laptop/Netbook

Tips Merawat Baterai Laptop/Netbook | Dewasa ini meskipun Laptop sudah tidak asing lagi di kalangan masyarakat indonesia, ternyata masih ada juga diantara kita yang belum tahu bagaimana cara merawat baterai laptop, Ini penting diketahui karena baterai dari laptop / netbook merupakan element yang sangat berharga dari perangkat ini. Anda bisa lihat sendiri berapa uang yang harus anda keluarkan ketika baterai laptop anda sudah hank dan hanya bertahan dalam waktu kurang dari 15 Menit saja.

Nah, langsung ke point pembahasan. Inilah beberapa cara / tips merawat baterai laptop anda agar memiliki umur panjang :
  1. Isilah baterai laptop (Charge) hingga benar-benar penuh untuk benar-benar memaksimalkan umur baterai anda
  2. Jangan membiarkan baterai Laptop / Netbook anda hingga benar - benar Kosong, paling tidak anda harus menyisakan 10 %.
  3. Segera pengisian jika baterai laptop / netbook anda sudah benar benar penuh, pengisian yang berlebih hanya akan mempersingkat daya tampung baterai laptop
  4. Pada saat proses pengisian berlagsung upayakan kondisi laptop / netbook anda dalam keadaan mati
  5. Sebaik mungkin miliki baterai cadangan, setidaknya bisa anda pakai secara bergantian pada saat mendesak
  6. Jangan bairkan baterai laptop/netbook anda yang lowbath dalam waktu yang lama sehingga dapat menyebabkan baterai laptop anda rusak
  7. Pada saat melakukan pekerjaan dirumah, lebih baik gunakan laptop / netbook tanpa baterai
  8. Gunakan penyimpan arus / UPS, ini berguna jika tiba-tiba mati lampu laptop / netbook dapat di shutdown dengan baik.
  9. Ingat. Gunakan adaptor yang baik
  10. Sebisa mungkin jangan mainkan laptop/netbook anda pada kondisi pengisian, lebih-lebih bermain game.
Demikian tips singkat mengenai cara merawat baterai laptop / Netbook. Terima Kasih semoga bermanfaat.

========
Penting Untuk di Baca Oleh Pengguna Komputer !
Untuk yang Ingin Menjadi Teknisi Komputer, Setidaknya bisa Memperbaiki Komputer/Laptop, Printer, Hardisk, LCD dan lain sebagainya secara sendiri. Kami Rekomendasikan Memiliki dan Membaca :
========
Share this article :
 

+ komentar + 9 komentar

22 February 2012 at 14:50

mantap bro, lanjutkan

22 February 2012 at 15:34

thanks gan infonya..tp ane gk punya laptop gan...hehehehhehe..

22 February 2012 at 15:38

Makasih atas semua kunjuganya..

fitur reply koment aku lagi gak beres ni jadi balas disini ya.

@agan yazid.. makash kunjungan nya gan..

@agan aris
ya gk papa. kita sama kok. yang penting share kan

22 February 2012 at 17:43

kalo batreinya udah terlanjur rusak gimana? kena biaya berapa buat ganti?

22 February 2012 at 17:50

@Fennika.. ya solusi nya beli baru gan..
bisa googling untuk cari informasi harga beterai laptop.. setelah itu jaga baik2 baterai nya gan..

Semoga membantu

22 February 2012 at 17:59

baterai laptop saya sudah terlanjur rusak T_T

22 February 2012 at 18:03

@mahardini.
yah.. hars nya posting ini datang lebih awal ya.. hehe

beli baru jawaban akhir nya hehe
makasih kunjuganya semoga bermanfaat

8 May 2012 at 12:43

makasih gan udah mau berbagi...

22 May 2012 at 22:57

ea gan masama

Post a Comment

Thanks atas kunjungan nya, silahkan berikan komentar. Insya Allah admin akan menanggapi secepatnya. NO SPAM Ok

 
Support : Promo kartu member Indomaret minimarket waralaba Indonesia
Copyright © 2011. Cyber World - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger